Wednesday, 1 May 2019

Materi Sains: Perbedaan Sel Hewan dan Sel Tumbuhan

Sel merupakan unit fungsional terkecil dalam kehidupan. Pada organisme uniseluler tubuhnya hanya tersusun atas satu sel, namun pada organisme multiseluler tubuhnya tersusun atas banyak sel. Manusia sendiri tersusun kira-kira 100 trilyun sel, sangat luar biasa bukan? yang lebih luar biasa lagi adalah sel-sel sebanyak itu harus bekerja sama dengan teratur untuk mendukung kehidupan satu orang yaitu anda.


Ternyata sel hewan dan sel tumbuhan tidaklah sama persis. Terdapat beberapa perbedaan antara keduanya. Agar lebih jelas kita dapat melihat perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan melalui diagram berikut ini (untuk melihat diagram tersebut silahkan klik di sini)

Begitulah kira-kira salah satu hal cara yang dapat digunakan oleh guru ketika hendak mengajarkan perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan. Pemberian diagram venn yang berisi tentang perbedaan kedua sel tersebut cukup efektif untuk mempertahankan ingatan siswa akan perbedaan pokok antara sel hewan dan sel tumbuhan.

Perlu diketahui bahwa penyajian materi sangat berpengaruh terhadap bagaimana siswa memahami dan mengingatnya. 

Sumber gambar: https://pixabay.com

No comments:

Post a Comment