Pendekatan kontekstual dalam pembelajaran menjadi salah satu tuntutan kurikulum kepada para guru. Hal ini didasari oleh berbagai teori dan penelitian yang menunjukkan bahwa pendekatan tersebut dapat mengintegrasikan kehidupan siswa dan ilmu pengetahuan modern dalam satu prosea yang saling menguatkan.
Dalam hal ini kami hendak menawarkan pada anda satu aplikasi android yang berisi berbagai aspek kunci dalam pelaksanaan pendekatan kontekstual mulai dari teori, karakteristik, strategi penerapan hingga penilaiannya.
Semoga bermanfaat. Untuk download silahkan klik link berikut
https://play.google.com/store/apps/details?id=com.PembelajaranKontekstual_8149527
No comments:
Post a Comment